tubanku sekolahku masadepanku

Rabu, 08 April 2009

Apakah anda sedang Stres???


Pernahkah anda merasakan suatu keadaan dimana anda tidak dapat mengontrol pikiran anda,
dan detak jantung anda berdetak lebih kencang dari biasanya, lalu kepala anda pusing atau perut anda sakit???
hmm,..
mungkin saja anda sedang mengalami stress,..
akan tetapi anda tidak perlu takut akan hal itu, karena stress merupakan salah satu bagian dari hidup kita,..
Pasti setiap orang pernah merasakan hal itu,..
sedikit kata "Hadapi aja Bro!!!"hehehe,...
tapi, apakah anda tahu bila stress berkepanjangan atau berlebihan bisa mengakibatkan bahaya??
bahkan bahayanya bisa sampai ke taraf kematian,..(hiii,..takut...)
stres yang berlebihan dapat menjadikan anda tidak dapat mengontrol apa yang anda lakukan, dan dapat mengarah ke tindakan negative, mungkin penyalah gunaan obat- obatan, atau bahkan tindakan bunuh diri,..
stres yang tidak terkontrol juga dapat merusak kesehatan kita,..
mungkin dibawah ini bisa anda lakukan bila anda sedang mengalami hal itu,..
1. atur tarik nafas,..
dengan mengatur hembusan nafas anda,anda dapat sedikit merelaksasikan pikiran anda.
2. Atur emosi anda.
cobalah untuk meredakan emosi pada diri anda,agar dapat sedikit rileks.
3. Try to listen muic.
apabila anda salah seorang penikmat music, cobalah untuk mendengarkan musik kesukaan anda.
4.Bergerak.
pastikan anda tidak berdiam diri saat mengalami goncangan pikiran. karena dengan bergerak dapat membuat anda sedikit lupa akan masalah anda.
5. Laught.
biasakan tertawa lepas, pasti akan membuat otot- otot yang selama ini kencang akibat stres sedikit kendor.
6.Berteriak sekencang- kencangnya.
merupakan kegiatan yang harus anda lakukan apabila anda sedang mengalami depresi.
7.berfikir positive.
jangan berfikir negative, karena dapat membuat anda lebih merasa depresi akibat masalah yang tidak kunjung selesai.
8. try to play what you like.
cobalah untuk melakukan hal yang anda sukai dan dapat menghilangkan pikiran anda dari masalah yang sedang anda hadapi.

demikian sedikit masukan dari saya, semoga dpat bermanfaat bagi anda,..
Wassalamualaikum wr wb,..

salam pemuda tuban!!!

2 komentar:

bagio mengatakan...

apik kok artikele,..
entuk wangsit ko ndi ke???

Anonim mengatakan...

Paling seng nulis iki yo stress pisan ,.,. hahaha

This Blog Supported By: Photobucket
welcome to the tuban-jatim.blogspot.com.....this blog contain many information about tuban...enjoy your visiting....(for more great result please use mozzila firefox browser)
Template by : koko (koko-fuxer.blogspot.com)